Metroː Last Light adalah vidio game bergenre first person
shooter yang diluncurkan pada tanggal 14 May 2013 untuk PC, Playstation
3 dan Xbox 360 yang dikembangkan oleh 4A Games dan diterbitkan oleh Deep
Silver.
Permainan tidak memiliki banya perubahan dari Metro 2033,
tetapi tentunya seri game ini ditingkatkan dari seri sebelumnya. Yang Masih
menggunakan sistem ekonomi dengan menggunakan peluru-peluru militer, pemain harus
memilih menggunakan peluru biasa yang lebih lemah, atau menggunakan peluru mutu
militer yang kuat, tetapi harus menghambur hamburkan uang yang lumayan banyak.
Uang ini bisa dipakai untuk membeli
senjata atau peluru, serta memasang attachment
ke senjata. Dengan jumlah bagian di Metro (melawan manusia) dan di permukaan (melawan
mutan) yang cukup seimbang, pemain bisa saja kewahalan ketika di permukaan
karena pemain hanya
